SOAL DAN PENYELESAIAN MOMENTUM DAN IMPULS

Soal dan Penyelesaian Fisika SMA - Kali ini kita kembali lagi dengan SOAL DAN PENYELESAIAN MOMENTUM DAN IMPULS, namun sebelumnya kita tuliskan rumus dasar Momentum dan impuls, agar ingatan teman-teman segar kembali.

Momentum adalah perkalian massa dengan kecepatan.
$\displaystyle \\P = m . v$
Impuls adalah perkalian antara gaya dengan selang waktu.
$\displaystyle \\I = F.\Delta t=m.\Delta v$
BERIKAN KOMENTAR ()
 
wisata tradisi game kuliner
close